Juara 1 Nembang Mocopat Tahun 2021

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Boyolali mengadakan Lomba Nembang Mocopat Tingkat Pelajar SD/MI, SMP/MTs/, SMA/SMK/MA se Kabupaten Boyolali. Grand Final Lomba Macapat ini dilaksanakan di Museum R.Hamong Wardoyo Kab. Boyolali pada bulan Juni kemarin.

Dari sekian banyak peserta yang turut memeriahkan Lomba Nembang Macapat ini, kemudian dipilih tiga peserta terbaik untuk tiap tingkat pendidikannya.

Berbagai Tahapan lomba, dengan berbagai kriteria penilaian telah selesai dilakukan dengan baik, akhirnya siswi SMAN 3 Boyolali atas nama CAHYANING WAHYU OPTISIA kelas XI MIPA 5, terpilih menjadi pemenang Juara 1 Lomba Nembang Macapat Tingkat Kabupaten jenjang pendidikan SMA/SMK/MA se Kabupaten Boyolali.

Selamat kepada ananda CAHYANING WAHYU OPTISIA atas prestasinya, Tetap semangat dan teruslah berprestasi.


Share

Comment on "Juara 1 Nembang Mocopat Tahun 2021"

  1. Santoso

    Semangat dan raih prestasi!!! SSMAGA BERDIKARI!!!

  2. Yokbet Sopacua, S.Pd

    Luar biasa anak” SMA N 3 bisa berkompetisi walaupun kondisi Pandemi mereka sll kedepan utk mengukir prestasi, semoga SMA N 3 Boyolali sll terdepan bersaing dgn sekolah” yg ada di Provinsi Jawa Tengah, tetap semangat mengukir prestasi, Smga,. Erdikari

  3. Agus taufiqurrohman

    Semoga bisa berlanjut ke adik-adik kelasnya,
    SMAGA tambah berprestasi dibidang akademik dan non akademik.

Leave comment